Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

iklan

Iklan

Indeks Berita

Srikandi Peradi Kota Bandung Berbagi Takjil Dalam Jum'at Berkah di Bulan Suci Ramadhan

Sabtu, 25 Maret 2023 | 14:44 WIB Last Updated 2023-03-25T07:44:20Z


Realitanews.co.id, Kota Bandung, - kegiatan Srikandi Peradi Kota Bandung, menggelar kegiatan Jum’at berkah, di Bulan Suci Ramadhan dengan membagikan takjil kepada masyarakat yang melintas di depan kantor, yang menunaikan ibadah Puasa di bulan  Ramadhan, bertempat di depan kantor peradi Jl. Telaga bodas No. 40  Kota  Bandung, Jum’at,(24/03/2023).


Dalam kegiatan tersebut Ely sunarya lewat Whatshap ke awak media mengatakan” kegiatan ini dihadiri dan dibuka oleh ketua DPC Peradi Bandung DR. Roely Panggabean, S.H., M.H; ini merupakan rangkaian kegiatan Srikandi Peradi yang diketuai oleh RATNA MANGISI TUA, S.IP, S.H., M.H dan ketua Pelaksana WATI TRISNAWATi, S.H., M.H. kedepannya semoga kegiatan ini terus terselenggara dan semoga bisa dilaksanakan bukan hanya bulan suci ramadhan aja, acara ini dihadiri oleh seluruh panitia dan pengurus srikandi peradi diantaranya Skretaris Lismayati.SH. Skretaris 1 Ely sunarya.SH dan bendhara Titin Abubakar SH.SH. ketua bidang dana usha lis Siti rohmah,SH dan ketua bidang olaraga Dra helly Merdiati.SH.M.H dan pengurus lainnya yang tidak bisa disebutkan satu persatu namanya."kata Ely suryana


"Bulan suci ramadhan yang penuh berkah, bersama srikandi peradi melaksanakan Jum'at berkah dengan membagikan takjil gratis kepada masyarakat yang menunaikan ibadah puasa yang sedang melintas di depan kantor paradi kota Bandung.” ujarnya 


Pembagian takjil ini kami distribusikan pada para pengendara yang melintas, ojeg online maupun pejalan kaki ,” ungkapnya.


“Pembagian takjil merupakan kepedulian kami untuk membantu meringankan kesulitan masyarakat yang menjalankan ibadah puasa.


Dengan adanya jumat berkah berbagi takjil di bulan Ramadhan ini keberkahan buat muslimin dan muslimat yang beraktivitas sampai sore hari dan hanya bisa berbuka puasa di jalan sambil menuju pulang.


“Selama kegiatan berlangsung para srikandi sangat antusias dalam menjalankan tugasnya termasuk masyarakat yang menerima takjil sangat senang dan bahagia,” pungkas Ely sunarya (*/eben)