Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

iklan

Iklan

Indeks Berita

Beredar Video Aksi Tawuran Anak Remaja Diduga Berlokasi diwilayah Perapatan Jeungjing Kecamatan Cisoka, Ini Kata Kapolsek Cisoka

Kamis, 27 Juni 2024 | 09:12 WIB Last Updated 2024-06-27T02:26:50Z



Agi Prakarya Raharja S.Kom, RealitaNews.co.id

Kamis 27 Juni 2024, Pagi 

Tangerang - Viral Video anak remaja yang sedang melakukan aksi tawuran menggunakan senjata tajam seperti clurit panjang hal tersebut ramai diperbincangkan dengan lokasi kejadian diduga diwilayah perapatan Jeungjing kecamatan Cisoka, hal tersebut ditanggapi oleh Kapolsek Cisoka Akp Eldi SH saat dihubungin awak media dalam pesan whatsapp nya Akp Eldi menjawab 


" Udah 3 malam kita cek, tapi belum jelas video tsb kapan kejadiannya, Siap betul bang, memang cukup serem juga videonya setiap malam kita juga patroli, dan personil mau Lidik kejadian tersebut


Kapan video dan kejadiannya kita masih lidik, Itu kejadiannya belum begitu jelas hari dan jamnya, Polsek Cisoka selalu antisipasi dan patroli wilayah untuk mencegah adanya tawuran atau kriminalitas lainnya ," Kata Kapolsek dalam pesan whatsapp saat dihubungi awak media, Kamis (27/6/2024).


Kapolsek Cisoka Akp Eldi menambahkan bahwa Polsek Cisoka akan menindak tegas bagi para pelaku yang akan membuat gaduh atau membuat resah masyarakat dan perbuatan tindak kriminal secara melawan hukum diwilayah hukum Polsek Cisoka



" Dengan adanya video yang diduga ada di daerah hukum Cisoka, kami dari Polsek Cisoka selalu antisipasi melakukan patroli untuk mencegah dan akan melakukan tindakan tegas secara hukum yang berlaku bila kedapatan adanya anak anak muda yg kedapatan bawa Sajam untuk tawuran apalagi bila ada korban luka maupun jiwa ," Tegas Kapolsek 


Kapolsek Cisoka berharap agar warga 

Ikut serta dan kami dari meningkatkan keamanan dilingkungan sekitarnya dan jika ada hal yang sekiranya membuat resah diwilayahnya untuk segera melaporkan kekepolisian khususnya Polsek Cisoka jika terjadinya diwilayah hukum Polsek Cisoka


" Polsek Cisoka mengharapkan agar warga juga sama sama tingkatkan keamanan dilingkungannya dan segera mengabarkan kepada pihak Kepolisian bila ada issue atau kejadian terkait tawuran maupun tindak pidana lainnya," Tutup Kapolsek.[Red/Agi].